Wednesday, 18 September, 2024

Bedak Nameera Naturally Luminous BB Cushion


Bedak menjadi salah satu produk kecantikan yang banyak dicari oleh kaum hawa. Saat ini ada cukup banyak brand terkemuka di pasaran. Masing-masing brand menawarkan berbagai varian yang berbeda-beda. Salah satu brand terbaik yang kini sudah dikenal banyak orang adalah Bedak Nameera. Nameera merupakan brand produk kecantikan terkemuka.

Di negara kita sendiri tidak sulit untuk mendapatkannya. Pasalnya, Nameera bisa dipesan melalui toko-toko konvensional maupun online.  Nameera Naturally Luminous BB cushion SPF 15 PA ++ (Nude) adalah salah salah satu produk yang ditawarkannya. Bedak ini merupakan tipe BB Cushion dengan formulasi yang ringan.

Bedak Nameera
Bedak Nameera

Bedak ini dapat menyamarkan skin imprecation dan noda pada kulit wajah. Selain itu, dapat melembabkan kulit dan juga mengurangi kadar minyak berlebih. Kelebihan-kelebihan lebih lengkap bisa Anda cek infonya di bawah ini:

  • Clinically tested
  • Bisa Anda gunakan setiap hari
  • Cocok untuk berbagai jenis kulit
  • Memiliki kandungan yang bermanfaat bagi kulit
  • Moisture Barrier System, yaitu dapat melembabkan kulit wajah Anda
  • Mengurangi kadar lemak yang berlebih dan memberikan kesan Natural Coverage & Glowing Finish dan Matte Feel

Bedak ini sudah terdaftar di BPOM dengan nomor NA18180301396. Dengan begitu, Anda tidak perlu lagi meragukan keamanan yang ditawarkannya. Cara pemakaiannya pun sangat mudah sekali. Untuk pemakaian, Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut:

  1. Gunakanlah BB Cushion untuk natural coverage setelah Anda menggunakan pelembab Nameera.
  2. Bedak ini dapat diaplikasikan setiap 2 jam sekali untuk touch up agar Anda tampil cantik dan menarik. 

Kesimpulannya, bedak ini cocok untuk aktivitas sehari-hari Anda. Pasalnya, bedak ini bisa digunakan setiap saat. Kandungannya aman dan membuat kulit sehat. Untuk Anda yang sudah atau akan membelinya, pastika Anda menyimpannya di tempat sejuk. Jauhkan bedak dari sinar matahari langsung dan juga panas. 

Demikian ulasan seputar bedak Nameera. Bedak ini cocok digunakan oleh siapa saja. Cocok untuk menjaga penampilan Anda agar tampak lebih cantik dan menawan setiap saat. Gunakanlah Nameera setiap hari agar Anda tampil percaya diri.